Aqidah menjadi urgen karena beberapa alasan berikut, 1) aqidah merupakan pegangan yang sangat prinsip yang menentukan bagi kehidupan manusia didunia dan akhirat, 2) aqidah menjadi pondasi bangunan dienul islam, 3) aqidah menjadi dasar setiap amalan yang dilakukan hamba-nya, 4) aqidah merupakan inti dakwah para nabi dan rasul, 5) tauhid merupakan ilmu yang paling mulia.
Pertanyaan :
Aqidah seperti apa yang harus dimiliki oleh umat muslim?