Mana yang lebih utama, Ijma’ atau Hadist sahih?
Yang lebih utama adalah Hadits sahih
Penjelasan:
Tingkatannya seperti ini:
1) Al Qur'an, sebagai sumber utama hukum-hukum Islam.
2) Hadist, sebagai penjelas apa-apa yang dijelaskan di Al-Quran, karena bahasa yang dituliskan di Al-Quran bersifat universal.
3) Ijma' para Ulama, sebagai penjelas apa-apa yang tidak dicantumkan dalam Al-Quran dan Hadist secara terbuka/langsung.
Penjelasan:
Tingkatannya seperti ini:
1) Al Qur'an, sebagai sumber utama hukum-hukum Islam.
2) Hadist, sebagai penjelas apa-apa yang dijelaskan di Al-Quran, karena bahasa yang dituliskan di Al-Quran bersifat universal.
3) Ijma' para Ulama, sebagai penjelas apa-apa yang tidak dicantumkan dalam Al-Quran dan Hadist secara terbuka/langsung.