1. RANCANGAN PENILAIAN
Capaian pembelajaran |
Kuis |
Tugas terstruktur |
Pengamatan keterampilan dan partisipasi |
Ujian |
Ujian Responsi |
Laporan Responsi (individu) |
Presentasi Responsi (Tim) |
|
UTS |
UAS |
|||||||
CPMK 1 30% |
6% |
|
4% |
20% |
|
|
|
|
CPMK 2 35% |
2% |
6% |
2% |
|
20% |
|
|
5% |
CPMK 3 35% |
6% |
25% |
4% |
|
|
|
|
|
2. RUBRIK PENILAIAN
Rubrik keaktifan
Kriteria |
Kompoten Lebih (>81) |
Kompoten (66-80 |
Kompeten Rendah (56-65) |
Belum Kompeten (10-55) |
Kehadiran |
Keahadiran 80% - 100% |
Kehadiran 75% (Keterlambatan) |
Kehadiran 50 - 75% (Keterlambatan, Tidak masuk/Sakit) |
Keadiran <50% (Tidak masuk/Sakit) |
Keaktifan |
Sering bertanya dan memberikan pendapat (Kesesuaian dengan Topik perkuliahan, membanding fakta empiric, memiliki landasan topik pembahasan) |
Pernah bertanya dan memberikan argumen (atas dasar ketidak tahuan, Kesesuaian dengan Topik perkuliahan, membanding fakta empiric, memiliki landasan topik pembahasan) |
Jarang bertanya dan memberikan argumen (Tidak memiliki Kesesuaian dengan Topik perkuliahan, tidak dapat membanding fakta empiric) |
Tidak pernah bertanya dan memberikan argumen |
Rubrik Presentasi
Kriteria |
Kompoten Lebih (>81) |
Kompoten (66-80) |
Kompeten Rendah |
Belum Kompeten (10-55) |
Penguasaan materi Terhadap materi yang dipresentasikan & Sistematika presentasi |
Dapat Menyajikan materi dengan jelas dengan lengkap/terstruktur berdasarkan fakta Empirik serta contoh-contoh yang relevan terhadap kesesuian teori berdasarkan analisis. Menunjukkan penguasaan materi presentasi dengan Baik. didukung referensi terbaru. |
Sudah dapat menyajikan materi memilih teori dan konsep yang tepat namun belum sepenuhnya bisa menerapkannya dengan kritis dan baik. Menunjukkan penguasaan materi presentasi dengan baik, tidak didukung referensi terbaru |
Sudah dapat menyajikan materi serta teori dan konsep yang tepat namun belum bisa menerapkan. Menunjukkan penguasaan materi presentasi dengan tidak baik. |
Tidak dapat menyajikan serta memilih dan menggunakan teori/konsep |
Keaktifan |
Bekerja sama dalam menjawab pertanyaan audien, merespon pertanyaan dari audien dengan baik, benar dan jelas |
Bekerja sama dalam menjawab pertanyaan audien, namun belum sepenuhnya bisa menerapkannya dengan kritis dan baik |
Bekerja sama dalam menjawab pertanyaan audien, tidak merespon pertanyaan |
Tidak dapat bekerja sama dalam menjawab pertanyaan audien, tidak merespon pertanyaan |
Rubrik penilaian makalah/Laporan
Kriteria |
Kompoten Lebih (>81) |
Kompoten (66-80) |
Kompeten Rendah (56-65) |
Belum Kompeten (10-55) |
Kesesuaian Isi makalah |
Sistimatis. Latar belakang dan tujuan penulisan sesuai (pendahuluan, pembahasan materi, simpulan, daftar pustaka), Lengkap, sesuai dan menyeluruh, referensi 10 tahun terakhir, disertakan 3 jurnal |
Tidak sistimatis. Latar belakang dan tujuan penulisan sesuai Menjawab tujuan tidak singkat dan padat Penyusunan referensi lebih dari 10 tahun terakhir, disertakan 2 jurnal. |
Tidak Sistimatis. Latar belakang dan tujuan penulisan tidak sesuai, Tidak menjawab tujuan, singkat dan padat Penyusunan referensi lebih dari 10 tahun terakhir, disertakan 1 jurnal |
Tidak Sistimatis. Latar belakang dan tujuan penulisan tidak sesuai, Tidak menjawab tujuan, singkat dan padat tidak terdapat referensi lebih dari 10 tahun terakhir dan tidak disertakan jurnal. |
Rubrik penilaian Praktik/Video
Kriteria |
Kompoten Lebih (>81) |
Kompoten (66-80) |
Kompeten Rendah (56-65) |
Belum Kompeten (10-55) |
Kesesuaian Menggunakan teori dengan benar dalam mengembangkan Praktek agama |
Terpenuhi video ü Kejernihan video ü Kejelasan suara ü Bacaan yang tepat ü Kreativitas video ü Ketepatan waktu penyelesaian tugas |
Terpenuhi video ü Kejernihan video ü Kejelasan suara ü Bacaan yang tepat ü Kreativitas video
|
Terpenuhi video ü Kejernihan video ü Kejelasan suara ü Bacaan yang tepat
|
Terpenuhi video ü Kejernihan video ü Kejelasan suara
|